Posted by Awan Setio Budi at Selasa, November 12, 2013
Read our previous post
Kata kunci "Public" diikuti tanda titik dua ":" perlu ditambahkan di bagian atas elemen-elemen, ini dimaksudkan agar anggota elemen "kelas" dapat dikenal pada fungsi "main ()" dengan kata lain baris yang berisi "Public" menyatakan bahwa yang ada dibawahnya bersifat "Public" (dapat diakses di luar kelas).
Contoh :
#include <stdio.h>
#include <iostream.h>
#include <conio.h>
class mahasiswa
{
Public :
Char nim [11];
Int absen, tugas, uts, uas;
float total;
};
main()
{
mahasiswa mhs;
clrscr();
cout<<"Masukan NIM :";cin>>mhs.nim;
cout<<"Masukan Nilai Tugas :";cin>>mhs.tugas;
cout<<"Masukan Nilai Absen :";cin>>mhs.absen;
cout<<"Masukan Nilai UTS :";cin>>mhs.uts;
cout<<"Masukan Nilai UAS :";cin>>mhs.uas;
mhs.total=(0.1*mhs.absen)+(0.2*mhs.tugas)+(0.3*mhs.uts)+(0.4*mhs.uas);
cout<<"Nilai yang didapat :";<<mhs.total;
getch();
}
ARTIKEL TERKAIT :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar